Ruam Eksim

Ruam Eksim - Eksim atau Dermatitis merupakan istilah kedokteran untuk kelainan kulit yang mana kulit tampak meradang, kemerahan, rasa gatal atau iritasi. Peradangan ini bisa terjadi dimana saja, namun yang paling sering terkena adalah tangan dan kaki. Eksim yang sering dijumpai adalah eksim atopik atau dermatitis atopik. Gejala eksim akan mula muncul pada masa anak-anak umur diatas 2 tahun. Pada beberapa kasus, eksim akan menghilang seiring bertambahnya usia, namun tidak sedikit pula yang akan menderita seumur hidupnya jika tidak segera melakukan penanganan dan pengobatan yang tepat.

Bagi anda penderita penyakit kulit eksim atau dermatitis, tidak semua berbagai jenis makanan bisa anda konsumsi, melainkan ada pantangan dan anjurannya. Penting bagi anda untuk mengetahui pantangan dan anjuran penderita penyakit kulit eksim, karena selain dapat mempercepat proses pemulihan kesehatan anda, juga dapat membantu anda terhindar kembali dari penyakit eksim.

Berikut beberapa pantangan makanan yang harus di hindari bagi penderita eksim, diantaranya adalah:

  1. Ikan dan daging : Kedua makanan ini harus dihindari bagi penderita eksim, karena makanan tersebut akan menimbulkan dampak alergi khususnya bagi penderita penyakit eksim.
  2. Kacang : Makanan yang dapat mengakibatkan reaksi alergi adalah kacang, kacang dapat mengganggu pada masalah perut dan ruam pada kulit.
  3. Kacang kedelai : Di dalam makanan yang satu ini terdapat kandungan phytoestrogen dan serat yang tinggi hal tersebut mampu menyebabkan terjadinya masalah pencernaan stomatitis, diare, kembung, dan sakit perut.
  4. Telur : Konsumsi telur bagi orang yang memiliki alergi tertentu bisa merangsang masalah kulit seperti kemerahan dan ruam pada kulit.
  5. Tepung Terigu : Alergen yang mempercepat gejala celiac adalah gluten gandum yang terdapat dalam kandungan tepung terigu. Hal tersebut dapat merusak kondisi lapisan usus dan mencegah penyerapan nutrisi penting.
  6. Susu sapi : Protein kasein adalah kandungan yang terdapat dalam susu sapi. Kandungan tersebut dikenal sebagai alergen utama yang merangsang reaksi alergi lain termasuk alergi perut, gerakan longgar, rasa mual dan lainnya.
  7. Seafood (makanan laut) : Di dalam makanan laut mengandung banyak kandungan-kandungan yang dapat membantu merangsang timbulnya alergi. Tidak hanya bagi penderita eksim yang sudah jelas kulit sipenderita sedang mengalami infeksi, malah orang yang sehat juga dengan mengkonsumsi seafood ini alergi yang terdapat pada tubuhnya bisa terangsang.

Beberapa jenis makanan yang dianjurkan untuk dikonsumsi penderita eksim, diantaranya :

  • Pisang : Kandungan dari buah pisang ini memiliki banyak nutrisi yang penting bagi kesembuhan penyakit eksim. Nutrisi-nutrisi tersebut misalnya : kalium, magnesium, dan vitamin C. Dari ketiga nutris tersebut, mempunyai khasiat yang mampu mendorong perbaikan pada kulit, serta mengurangi rasa gatal yang disebabkan oleh penyakit eksim atau dermatitis itu.
  • Kentang : Dalam kandungan kentang mempunyai serat yang sangat tinggi, Vitamin C dan kalium. Yang mana kandungan-kandungan itu mempunyai pengaruh baik terhadap penyakit eksim, karena kentang ini bisa menenangkan kulit penderita eksim tersebut.
  • Yogurt : Salah satu bakteri asam laktat yang terdapat pada yogurt adalah probiotik. Dimana bakteri probiotik ini merupakan bakteri yang sangat baik untuk kesehatan. Terutama untuk kesehatan kulit, karena dapat membantu mengurangi dampak buruk terhadap oenyakit eksim, serta dapat mengurangi peradangan pada kulit.
  • Daun bawang : Kandungan yang terdapat di dalam daun bawang juga mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Salah satunya di dalam daun bawang memiliki kandungan yang khasiatnya sudah terbukti mampu mengurangi kadar histamin dalam tubuh dan memiliki sifat antiiflasma/peradangan. Selain itu dalam kandungan daun bawang memiliki Vitamin K yang tinggi. Dimana Vitamin K ini mempunyai khasiat sangat bagus untuk kesehatan kulit dan menyembuhkan penyakit kulit seperti eksim atau dermatitis ini.
  • Teh chamomile :  Chamomile memiliki sifat antiinflasma dan dapat menenangkan kulit. Minum teh chamomile dapat mengurangi gatal dan meredam reaksi alergi.

Itulah beberapa Pantangan dan Anjuran Makanan Bagi Penderita Eksim atau Dermatitis. Alangkah baiknya jenis-jenis makanan kyang sudah di jelaskan di atas bisa anda terapkan dalam pola makan sehari-hari. Agar penyakit eksim anda tida menjalar dan semakin parah.



Obat Salep Gatal Di Kemaluan
Gatal Selakangan Obat
Gatal Di Kemaluan Bumil
http://olx-imoveis.blogspot.com/2017/12/gatal-di-selangkangan.html
Punca Gatal Di Kemaluan Wanita
http://olugardadesordem.blogspot.com/2017/12/gatal-di-luar-kemaluan-wanita.html
http://olugardadesordem.blogspot.com/2017/12/ruam-gatal-di-selangkangan.html
http://olx-imoveis.blogspot.com/2017/12/gatal-di-sekitar-kemaluan-lelaki.html
Anda sedang membaca artikel tentang Ruam Eksim di Pengobatanalami dan bila berkenan Anda bisa share artikel Ruam Eksim ini dengan tombol share di bawah. Bila Anda bermaksud COPAS artikel Ruam Eksim untuk diposting di blog Anda, mohon untuk meletakkan link Ruam Eksim sebagai Sumbernya

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Ruam Eksim"

Posting Komentar